Apa pengertian Logaritma ?
Sejatinya, logaritma sama dengan eksponen. Bedanya logaritma adalah eksponen yang dibolak-balik. Logaritma kalau kalian pahami akan menjadi mudah. Tapi jika kalian tak paham, akan menjadi beban tersendiri untuk kalian.
Apa definisi Logaritma ?
- Keterangan :
- a adalah Bilangan Pokok dan harus bagian dari bilangan real {1,2,3,4,5,6,7,8,9,.....}
- b adalah Hasil Eksponen dari logaritma
- c adalah Eksponen
Definisi Sifat Dasar Logaritma ?
Fungsi Logaritma adalah suatu fungsi yang didefinisikan oleh y = f(x) = alog x, dengan x adalah variabel dan a adalah bilangan pokok.
Oleh karena hal diatas, logaritma mempunyai berbagai macam sifat pengoperasian yaitu sebagai berikut.
Oleh karena hal diatas, logaritma mempunyai berbagai macam sifat pengoperasian yaitu sebagai berikut.
-
ª log a = 1
ª log 1 = 0
ª log aⁿ = n
ª log bⁿ = n • ª log b
ª log b • c = ª log b + ª log c
ª log b/c = ª log b – ª log c
ªˆⁿ log b m = m/n • ª log b
ª log b = 1 ÷ b log a
ª log b • b log c • c log d = ª log d
ª log b = c log b ÷ c log a
No comments:
Post a Comment